Page 22 - INOVASI PEMBELAJARAN_Neat
P. 22

perbedaan  ciri/bentuk  huruf  dan  menghubungkan  huruf  dengan

                       bunyi yang sama

                    2. Melatih  daya  ingat  anak  untuk  menghafal  dengan  cepat  dan

                       menyenangkan ciri/bentuk huruf besar dan kecil



                                          4. TANAM BUNGA HURUF



                                                                     Permainan  Tanam  Bunga

                                                              Huruf         adalah          permainan

                                                              pengidentifikasian                     dan

                                                              pengelompokkan  huruf  kecil  dan

                                                              huruf  besar  pada  pot  yang  sudah

                                                              tersedia.  Mengkombinasikan  tema

                                                              tanaman  dan  belajar  keaksaraan

                                                              menjadikan  belajar  pengenalan

                                                              huruf  besar  dan  huruf  kecil  jadi

                                                              menyenangkan.


                  Pemanfaatan alat dan bahan loose part untuk permainan ini antara

                    lain:

                    1.  Kertas Sampul warna-warni


                    2.  Spidol
                    3.  Lem


                    4.  Gunting
                    5.  Pot Kecil


                    6.  Kertas Stiker
                    7.  Pasir Sintetik


                    8.  Sapu Lidi

                 Langkah-langkah  dalam  permainan  Tanam  Bunga  Huruf  ini  adalah

                    sebagai berikut:




               14
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27