Page 10 - E-MODULE PGSL KELAS XI
P. 10

E-MODULE                                                                             Kelas XI
               e




                                               PERSAMAAN GARIS

                                            SINGGUNG LINGKARAN






                       Kata Kunci

                    1. Melalui titik
                       pada

                       lingkaran
                    2. Melalui titik
                       di luar

                       lingkaran

















                                    Sumber: http://www.prioritybicycles.com/











                       Apa yang kalian lihat dari gambar di  atas? Ya itu adalah sepeda. Sepeda
               memiliki  dua  buah  gear,  satu  yang  kecil  dan  satunya  lagi  besar.  Kedua  gear
               tersebut  dihubungkan  oleh  sebuah  rantai.  Kita  misalkan  kedua  gear  tersebut

               adalah  dua  buah  lingkaran  yang  saling  lepas  dan  rantai  adalah  garis  yang
               menyinggung  kedua  lingkaran  tersebut.  Jadi  Ilustrasi  di  atas  adalah  contoh
               penerapan dari persamaan garis singgung lingkaran.



               Persamaan Garis Singgung Lingkaran                                                        2
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15