Page 36 - E-LKPD INTERAKTIF BERBASIS STEM MATERI BIOTEKNOLOGI (YULIA)
P. 36
26
TUGAS KELOMPOK
Untuk mengetahui lebih dalam mengenai point-point yang telah
dibahas, mari diskusikan dengan kelompok masing-masing dan
lakukan kegiatan berikut!
A. Menyampaikan pertanyaan dan memaparkan masalah
Bioetanol merupakan etanol atau dapat disebut etil alkohol
dengan rumus kimia (C2H5OH) yang dihasilkan dari proses
fermentasi glukosa (C6H12O6) dapat berasal dari bahan baku
nabati. Bioetanol dimanfaatkan sebagai salah satu Bahan Bakar
Nabati (BBN), sebagai alternatif yang diwajibkan pemakaiannya.
Semua bahan alam yang mengandung karbohidrat dapat diolah
menjadi bioetanol. Adapun bahan alam dengan kandungan
karbohidrat tinggi yang dapat digunakan antara lain umbi, kulit
pisang, dan lain sebagainya. Pada percobaan ini kita akan
melakukan dengan menggunakan kulit pisang.
B. Membentuk dan menerapkan model
Pembuatan Alat Destilasi Pembuatan Bietanol
Bahan Bahan
Toples besi bekas Kulit pisang 300 gram
Selang diameter 8mm Ragi tape
Baskom Air mineral
Air Mineral NPK , ZA, HCL
Es Batu Alat:
Alat: Timbangan
Gunting Blender (crusher)
Kompor Alkohol meter
Paku Wadah kedap udara