Page 12 - produk emodul hyf 5_Neat
P. 12

dan  banyak  sampelnya  berjumlah  6.  Jadi  dapat  disimpulkan  bahwa  himpunan
                        angka dari 1-6 merupakan ruang sampel dari dadu tersebut. Cara penulisan ruang
                        sampel menggunakan “{}” kurung kurawal.

                               Untuk dadu yang adil, semua hasil pada ruang sampel memiliki peluang
                        yang sama untuk terjadi.  Ketika hasil  memiliki kemungkinan  yang  sama, maka
                        peluang suatu kejadian dapat ditentukan oleh:



                                                                                                      
                               Peluang kejadian
                                                                                           

                                                             Atau

                                 P     (  )
                                       (  )


                               Keterangan:

                               P      = Peluang suatu kejadian

                               A     = Kejadian yang muncul

                               n(A) = Banyak kejadian yang muncul


                               S      = Ruang sampel

                               n(S) = Banyak ruang sampel



                        Kisaran nilai peluang adalah       0≤    ≤


                         ( )     disebut kemustahilan dan  ( )     disebut kepastian
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17