Page 26 - modul tekstil mala
P. 26
Penyelesaian Proyek
Kegiatan Pendidik
1. Pendidik membimbing peserta didik dan menyampaikan materi
mengenai konsep dasar pewarnaan bahan tekstil.
2. Pendidik membuka diskusi dengan peserta didik dalam
kelompok terkait materi konsep dasar pewarnaan bahan tekstil
Kegiatan Peserta Didik
1. Peserta didik mulai mendiskusikan terkait materi yang
disampaikan pendidik dalam sebuah kelompok.
2. Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan diskusi dengan
pendidik apabila menemukan sebuah masalah terkait materi
yang akan di buat proyek.
konsep dasar pewarnaan bahan 16
tekstil