Page 216 - PAI 12 GURU
P. 216
4) Soal No.4
Jawaban Skor
a) Jika peserta didik menjawab: "cara memilih calon istri dalam Islam
adalah dengan mempertimbangkan empat hal: karena hartanya,
kedudukannya, kecantikannya dan karena agamanya, akan tetapi 12
pilihlah karena agamanya, agar dapat hidup tenteram. Sementara
dalam memilih suami adalah karena agama dan sifat amanahnya".
b) Jika peserta didik menjawab: “cara memilih calon istri dalam Islam
adalah dengan mempertimbangkan empat hal: karena hartanya,
kedudukannya, kecantikannya dan karena agamanya. Sementara 8
dalam memilih suami adalah karena agama dan sifat amanahnya".
c) Jika peserta didik menjawab: “cara memilih calon istri dalam Islam
adalah dengan mempertimbangkan: hartanya, kecantikannya dan
agamanya. Sementara dalam memilih suami adalah karena agama 5
dan sifat amanahnya".
d) Jika peserta didik menjawab: “cara memilih calon istri dalam Islam
adalah dengan mempertimbangkan: hartanya dan kecantikannya. 2
Sementara dalam memilih suami adalah karena sifat amanahnya".
5) Soal No.5
Jawaban Skor
a) Jika peserta didik menjawab: “3 macam kewajiban seorang suami
kepada istrinya adalah: 1) membayar mahar, 2) memberi nafkah dan 8
3) menjadi pemimpin dalam keluarga".
b) Jika peserta didik menjawab 2 poin dari 3 poin tersebut di atas. 5
c) Jika peserta didik menjawab 1 poin dari 3 poin tersebut di atas. 3
d) Jika jawaban peserta didik tidak benar. 1
6) Soal no.6
Jawaban Skor
a) Jika jawaban peserta didik sangat tepat. 12
b) Jika jawaban peserta didik tepat. 8
c) Jika jawaban peserta didik kurang tepat. 5
d) Jika jawaban peserta didik tidak tepat. 2
208 Kelas XII SMA/MA/SMK/MA