Page 37 - LKPD PBL
P. 37

a.  Fluida statis
                       Fluida  adalah  zat  yang  dapat  mengalir  dan  berubah  bentuk  (dapat  dimampatkan)
                       jika diberi  tekanan. Jadi,  yang termasuk ke dalam  fluida adalah zat  cair dan gas.
                       Fluida statis atau hidrostatika, yaitu ilmu yang mempelajari tentang fluida atau zat

                       alir yang diam (tidak bergerak)
                   b.  Tekanan
                       Tekanan didefinisikan sebagai gaya tiap satuan luas. Apabila gaya F bekerja secara

                       tegak  lurus  dan  merata  pada  permukaan  bidang  seluas  A,  maka  tekanan  pada
                       permukaan itu dirumuskan:

                                                                   
                                                               =
                                                                   
                       Keterangan:
                                                2
                       P         = tekanan (N/m  = pascal (Pa))
                       F         = gaya (N)
                                                     2
                       A         = luas penampang (m )
                       1 N/m 2   = 1 Pa
                       1 atm     = 76 cmHg = 1,01 × 10  Pa
                                                        5

                   c.  Tekanan hidrostatis
                       Tekanan  hidrostatis  yaitu  tekanan  yang  dialami  oleh  suatu  benda  di  dalam  suatu

                       fluida  oleh  zat  cair  di  atasnya.  Jika  tekanan  hidrostatis  dilambangkan  dengan  P H
                       maka tekanan hidrostatis menjadi :

                                                          =   .   . ℎ
                                                          

                       Keterangan:
                                                     2
                       P H  = tekanan hidrostatis (N/m )
                                                     3
                       M  = massa jenis fluida (kg/m )
                                                     2
                       g   = percepatan gravitasi (m/s )
                       H  = kedalaman titik dari permukaan fluida (m)


                       1)  Hukum hidrostatika
                       Telah diketahui sebelumnya bahwa tekanan yang dilakukan oleh zat cair besarnya
                       tergantung  pada  kedalamannya,  P  =    ℎ  .  Hal  ini  menunjukkan  bahwa  titik-titik

                       yang berada pada kedalaman yang sama mengalami tekanan hidrostatik yang sama
                       pula. Fenomena ini dikenal dengan Hukum Hidrostatika yang dinyatakan:  Tekanan
                       hidrostatik  di  semua titik  yang terletak pada satu bidang mendatar di  dalam satu
                       jenis zat cair besarnya sama.










                                                                                                       33
               LKPD BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42