Page 19 - E-Book Biologi Terintegrasi ESQ Materi Keanekaragaman Hayati
P. 19
Tingkat keanekaragaman hayati terbagi atas 3 macam, diantaranya :
1. Keanekaragaman Tingkat Gen
Pernahkah kamu memperhatikan ayam di sekitar kalian? Meskipun terlihat mirip,
jika diperhatikan lebih dekat, setiap ayam ternyata memiliki ciri khas yang
membuatnya berbeda. Salah satu bagian yang menarik untuk diamati adalah pial
ayam. Pial adalah lipatan kulit berwarna merah yang ada di kepala ayam, tepat di
bawah paruhnya. Fungsi utama pial adalah membantu ayam mengatur suhu tubuh.
Tapi tahukah kalian? Bentuk pial ternyata berbeda-beda, dan ini menjadi salah satu
contoh nyata keanekaragaman yang ada di dalam satu spesies ayam (Gambar 5.)
Gambar 5. Keanekaragaman gen pada pial ayam (Sitanggang, 2015)
E S Q
ESQ
Ada ayam yang memiliki pial tunggal
(SELF -AWARNESS)
(single comb), bentuknya sederhana seperti ( S E L F - A W A R N E S S )
bilah lurus bergerigi di atas kepalanya. Ada
Variasi genetik dalam satu spesies,
juga ayam dengan pial mawar (rose comb),
seperti varietas padi, mangga, atau
yang berbentuk lebar dan datar. Jenis
ras ayam, mengajarkan kita untuk
lainnya adalah pial kacang (pea comb), yang
menghargai perbedaan. Sama
berbentuk kecil dengan tonjolan menyerupai
halnya dengan kehidupan manusia,
kacang polong. Bahkan, ada juga pial
perbedaan genetik mengajarkan kita
bantam (buttercup comb), yang bentuknya
untuk saling menghormati
menyerupai mahkota kecil. Semua bentuk
keberagaman budaya, adat, dan
pial ini diwariskan dari induk ayam ke anak-
karakteristik individu.
anaknya melalui gen.
Keberagaman bentuk pial pada ayam ini adalah contoh keanekaragaman genetik, yaitu
variasi atau perbedaan sifat yang dimiliki oleh individu-individu dalam satu jenis
makhluk hidup. Keanekaragaman genetik terjadi karena adanya perbedaan gen yang
dimiliki oleh setiap individu dalam suatu populasi.
E-Book Keanekaragaman Hayati
7