Page 13 - LKPD ekonomi XI sem 1
P. 13

e.  Jumlah faktor produksi yang masuk ke negara Indomakmur lebih kecil daripada jumlah
                              faktor produksi yang ke luar dari negara tersebut
                        7.  Diketahui data perekonomian suatu negara sebagi berikut
                           Belanja pemerintah               Rp 285.000.000
                           Pendapatan Masyarakat            Rp 155.000.000
                           Konsumsi masyarakat              Rp 180.000.000
                           Pendapatan sewa                  Rp 170.000.000
                           Investasi total                  Rp 420.000.000
                           Ekspor                           Rp 210.000.000
                           Impor                            Rp 145.000.000
                           Pendapatan nasional dengan pendekatan Pengeluaran adalah….
                           a.  Rp. 1.011 miliyar
                           b.  Rp. 1.233 miliyar
                           c.  Rp. 1.320 miliyar
                           d.  Rp. 1.431 miliyar
                           e.  Rp. 1.501 miliyar

                        8.  Jika  suatu  negara  memiliki  Produk  Nasional  Bruto  (PNB)  lebih  kecil  daripada  Produk
                           Domestik Bruto (PDB), negara tersebut memiliki ciri-ciri….
                           a.  Nilai  impor  lebih  kecil  daripada  nilai  ekspor  sehingga  mengalami  defisit  neraca
                              perdagangan
                           b.  Nilai produksi orang asing lebih kecil daripada penduduk di dalam negeri
                           c.  Banyak sektor informal yang nilai produksinya tidak tercatat dalam PDB
                           d.  Investasi asing di dalam lebih besar daripada investasi negara tersebut diluar negeri
                           e.  Pendapatan tenaga kerja dalam negeri lebih besar daripada pendapatan tenaga kerja
                              asing
                        9.  Data pendapatan suatu negara sebagai berikut:
                           GNP                      Rp 770 miliar
                           Penyusutan               Rp   77 miliar
                           Pajak tidak langsung     Rp    95 miliar
                           Transfer payment         Rp    70 miliar
                           Pajak langsung           Rp    15 miliar
                           Laba ditahan             Rp    20 miliar
                           Jaminan social           Rp     20 miliar
                           Pajak perseroan          Rp     35 miliar
                           Dari data tersebut besarnya personal income adalah…
                           a.  Rp 523 miliar
                           b.  Rp 600 miliar
                           c.  Rp 593 miliar
                           d.  Rp 623 miliar
                           e.  Rp 598 miliar
                        10. Diketahui data yang dimiliki suatu negara sebagi berikut
                           GDP                                     Rp 80.000 miliar
                           Produksi perusahaan asing               Rp 30.200 miliar
                           Produksi warga negara di luar negeri     Rp 18.500 miliar
                           Penyusutan barang modal                 Rp   5.250 miliar
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18