Page 3 - Levianindi Fauzia_Keanekaragaman Animalia
P. 3
KATA PENGANTAR
Puji syukur senantiasa penulis panjatkan kepada Allah SWT karena
berkah dan rahmatnya penulis dapat menyelesaikan flipbook
mengenai “Keanekaragaman Animalia Di Ekosistem Waduk Darma” ini.
Sholawat beriringan salam selalu tercurahkan kepada Rasullulah SAW.
yang telah memberikan teladan bagi kita semua untuk menjadi sebaik-
baiknya umat yang taat pada ajarannya hingga yaumil akhir nanti.
Flipbook ini dapat terselesaikan berkat bantuan, bimbingan dan
motivasi dari berbagai pihak kepada penulis. Oleh karena itu, dengan
segala kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Prof. Dr. H. Aan Jaelani, M. Ag., Rektor IAIN Syekh Nurjati
Cirebon.
2. Bapak Dr. H. Saifuddin, M. Ag., Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan
Keguruan IAIN Syekh Nurjati Cirebon.
3. Ibu Dr. Evi Roviati, M.Pd., Ketua Jurusan Tadris Biologi IAIN Syekh
Nurjati Cirebon.
4. Ibu Dr. Yuyun Maryuningsih, M.Pd., sekretaris Jurusan Tadris
Biologi.
5. Ibu Dr. Ina Rosdiana Lesmanawati, M.Si., selaku pembimbing 1 yang
telah memberikan petunjuk, bimbingan dan bantuan dalam
penyusunan flipbook ini.
6. Ibu Ilma Riksa Isfiani, M. Pd., selaku Dosen Pembimbing 2 yang juga
selalu memberikan saran, masukan dan motivasi dalam
penyusunan flipbook ini.
7. Segenap dosen IAIN Syekh Nurjati Cirebon, khususnya Dosen
Jurusan Tadris Biologi yang telah memberikan ilmunya. Hal tersebut
bermanfaat sebagai wawasan pengetahuan penulis.
8. Orang tua penulis yang selalu mendukung, membimbing dan
memberikan doa, motivasi, dan bantuan materi yang tak terhingga
demi terselesainya flipbook ini.
9. Krishna Hadi Yudha yang telah membersamai penulis selama
proses pengerjaan flipbook ini, juga telah berkontribusi banyak
dalam penyusunan flipbook ini dengan senantiasa meluangkan
pikiran, tenaga, moril maupun materi.
10. Teman-teman penulis yang juga sedang berjuang bersama yang
telah memberikan dukungan, motivasi dan semangat dalam
penyusunan flipbook ini.
ii