Page 19 - Bahan Ajar Persiapan Kandang dan Peralatannya oleh Edward 201502406243_revisi
P. 19
4. Tipe W (8 lajur)
Gambar 28. Kandang tipe W (8 lajur)
Kelebihan tipe kandang ini yaitu mampu menampung ayam yang
cukup banyak dan juga salah satu kandang yang paling banyak digunakan
oleh peternak telur. Kekurangan tipe kandang ini yaitu sirkulasi udara di
lajur tengah yang kurang optimal sehingga akan mempengaruhi produksi
telur.
Beberapa contoh-contoh kandang dapat dilihat pada link-link
berikut ini:
1. https://kandangclosehouse.com/tag/battery/
2. http://indonesian.defensive-barrier.com/sale-11201731-10000-
egg-layerchicken-cage-poultry-farm-layer-cage-customized-
service.html
3. https://adam-nv.com/id/kandang-baterai-ayam-kandang-batery-
kawat/
Agribisnis Ternak Unggas 13