Page 9 - Proper Kiki Wibhawa
P. 9

MANFAAT
                                 MANFAAT







                          INTERNAL





                Meminimalkan  peluang  penyalahgunaan  atau  pelaporan  nilai
                transaksi yang tidak sesuai dengan kenyataan, sehingga pajak yang

                dikenakan sesuai dengan kondisi riil.


                Dengan pengelolaan yang lebih baik, penerimaan BPHTB dari sektor
                properti dapat meningkat secara signifikan, yang akan memberikan

                kontribusi besar terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD).



                        EKSTERNAL






                Meningkatkan  transparansi  dan  kepatuhan  wajib  pajak  melalui

                kolaborasi  yang  lebih  kuat  antara  pemerintah  daerah,  notaris,  dan
                Badan  Pertanahan  Nasional  (BPN),  sehingga  transaksi  tanah  dan
                bangunan dapat terpantau lebih baik.


                Peningkatan  penerimaan  ini  dapat  digunakan  untuk  pembiayaan

                program  pembangunan  dan  pelayanan  publik  di  Kota  Tangerang,

                yang pada akhirnya meningkatkan kesejahteraan masyarakat.



                     RUANG LINGKUP :



                   Proyek  Perubahan  dibatasi  hanya  pada  mata  Pajak  Bea
                   Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB).















                                                                                                                7
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14