Page 6 - TEKPEM contoh
P. 6
BAB I PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Perkembangan merupakan suatu perubahan yang dapat dikatakan sebagai hal
menuju ke tingkat yang lebih maju atau lebih baik. Perkembangan teknologi pada
zaman sekarang berbeda dengan dulu. Dimana pada zaman sekarang banyak anak-
anak yang menggunakan handphone. Sedangkan pada zam dahulu HP hanya
digunakan sebagai alat komunikasi antara sanak saudara yang berjahuan (Masri et
al., 2015).
Dunia Pendidikan saat ini dituntut untuk adanya perkembangan pendekatan
pembelajaran dengan dinamika negara kita, yang berakar pada UUD 1945 dan UU
45 no. 20 Tahun 2003 yang berakar pada nilai-nilai agama, kebudayaan ansioanal
Indonesia dan taggapan terhadap tuntutan zaman dan sesuai dengan perkembangan
IPTEK (Pemerintah Indonesia, 2019). Pendidikan menjadi sorotan banyak orang,
baik guru maupun siswanya. Saat ini dan masa yang akan datang Pendidikan akan
menjadi tantangan yang akan terus berkembang kemajuannya sesuai dengan standar
perkembangan zaman (IPTEK).
Berkembangnya suatu teknologi bertujuan untuk menjadikan suatu
pembelajaran agar lebih praktis dan menarik. Agar selama proses pembelajaran
tidak merasa bosan dan tetap menikmati setiap pembelajarannya. Selain itu juga
dapat meningkatkan daya tarik tersendiri untuk para siswa. Teknologi tumbuh serta
berkembang dari praktek Pendidikan dan gerakan komunikasi audio visual.
Teknologi pembelajaran semula hanya dilihat sebagai teknologi peralatan yang
berkaitan dengan penggunaan alat, media dan sarana untuk tujuan dalam pross
pemebajaran atau kata lainnya sebagai alat bantu selama proses pembelajaran
berlangsung (Wiryany et al., 2022).
Teknologi pembelajaran saat ini sangat berpengaruh terhadap siswa. Karena
jika tidak adanya suatu teknologi yang digunakan dalam pembelajaran akan
mengakibatkan situasi di kelas akan merasa monoton tidak ada daya tarik terhadap
siswa itu sendiri maka, sekarang terdapat berbagai jenis teknologi yang digunakan
1