Page 14 - E-Modul Momentum dan Impuls
P. 14

Contoh Soal


                               1)  Seorang pemain sepakbola melakukan tendangan terhadap bola dengan
                                        ⃗
                                  gaya    sebesar 20 Newton. Apabila waktu sentuh antara kaki dan bola
                                  adalah  0,01  sekon,  Tentukan  besar  impuls  yang  terjadi  pada  bola
                                  tersebut.

                                  Pembahasan                            Untuk membantu memahami
                                                                        Contoh soal silahkan  dengarkan
                                               ⃗
                                  Diketahui  :    = 20 N                audio penjelasan berikut
                                               ∆   = 0,01 s
                                               ⃗
                                  Ditanya    :    = ⋯ ?
                                  Jawab

                                  Berdasarkan konsep Impuls diperoleh

                                   ⃗
                                       ⃗
                                     =   . ∆  
                                   ⃗
                                     = (20 N)(0,01 s)
                                   ⃗
                                     = 0,2 Ns

                                  Jadi, besar impuls yang bekerja pada bola tersebut adalah 0,2 Ns, searah
                                                              ⃗
                                  dengan arah gaya rata-rata (  ) yang diberikan pada bola tersebut.

                                                    ⃗
                               2)  Perhatikan grafik    −    berikut !
                                                            Grafik  di  samping  menyatakan  gaya  yang
                                                            bekerja  pada  suatu  benda  bermassa  2  kg
                                                            dalam  selang  waktu  4  sekon.  Jika  benda
                                                            tersebut mula-mula diam, Tentukan besarnya
                                                            impuls selam 4 sekon tersebut



                                   Pembahasan
                                                                           ⃗
                                   Berdasarkan konsep impuls dalam grafik    −    diperoleh
                                        1
                                   ⃗
                                      =  ×    ×   
                                        2
                                        1
                                   ⃗
                                      =   (4 s)(10 N)
                                        2
                                   ⃗
                                      =  20 Ns
                                   Jadi, besar impuls yang bekerja pada benda tersebut adalah 20 Ns




                                                              11
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19