Page 54 - YASMIN MODUL
P. 54

dari terjadinya suatu transakasi sampai dengan
                         dibuatnya laporan keuangan.
                      Secara umum, siklus akuntansi adalah suatu proses
                      pembuatan laporan keuangan perusahaan yang dapat
                      dipertanggungjawabkan dan diterima secara umum
                      prinsip-prinsip dan kaidah akuntansi, prosedur, metode,
                      serta teknik dari segala sesuatu yang dicakup dalam
                      ruang lingkup akuntansi untuk suatu periode tertentu.
                      Siklus akuntansi selalu dimulai dengan
                      terjadinya.transaksi-transaksi yang dicatat dan
                      dikumpulkan secara sistematis hingga menjadi, sebuah
                      laporan keuangan.
                         2.  Tahapan dalam siklus akuntansi
                  Laporan keuangan yang dihasilkan perusahaan haruslah
                  memenuhi standar akuntansi yang berlaku. Di mana agar
                  laporan tersebut menjadi laporan yang dapat
                  dipertanggungjawabkan, maka harus disusun berdasarkan
                  tahapan dalam siklus akutansi. Adapun.bentuk siklus
                  akuntansi secara sederhana, sebagai berikut  :
























                                                                          52
   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59