Page 14 - lika warning
P. 14
Fase 2: Mengorganisasikan peserta didik Untuk belajar
Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok (small
group Discussion)
Guru memberikan beberapa gambar notice kepada setiap
kelompok
Melalui gambar Peserta didik berdiskusi dengan Tujuan
kelompok untuk membedakan notice berdasarkan jenis – Pembelajaran 4
jenis notice yang terdiri dari 4 jenis (command, LKPD 4
information, prohibition, caution/warning) dengan
benar(C2) LKPD 4 (Communication)
FASE 3. Membimbing penyelidikan individual maupun
kelompok
Setelah berdiskusi membedakan jenis notice,peserta didik
menempelkan hasil diskusi di papan tulis.
Peserta didik dan guru berdiskusi mengevaluasi hasil dari
diskusi yang telah dilaksanakan peserta didik
(Collaboration)
Guru menanggapi hasil diskusi untuk memberikan
penjelasan dan penguatan
FASE 4 :Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
Guru meminta peserta didik melalui kegiatan diskusi dan Tujuan
Tanya jawab peserta didik mampu membuat 3 notice teks Pembelajaran 5
yang bisa mereka buat sesuai lingkungan sekolah dengan LKPD 5
cara mengamati lingkungan sekitar sekolah, sesuai
dengan konteks penggunaannya dengan benar . (C6)
LKPD 5
(Creativity)
Setelah mengamati video yang diberikan, peserta didik
diminta untuk menanalisis berbagai notice yang ada pada
video
What is information can you catch from video?