Page 33 - e-modul Kimia Kelas XII
P. 33

Tabel 1.4 Beberapa Sifat fisik Senyawa alkohol















                                                                                 (Sumber: Rahayu, 2009).

                                      Alkohol  berantai  pendek  (C1  sampai  dengan  C3)  larut  dalam  air,
                               makin  panjang  rantai  gugus  alkil  makin  rendah  kelarutannya  dalam  air,
                               sebaliknya  makin  tinggi  kelarutannya  dalam  pelarut  nonpolar.  Kelarutan
                               alkohol  juga  makin  meningkat  dengan  makin  banyaknya  gugus  hidroksil.
                               Titik didih alkohol makin meningkat dengan makin panjangnya rantai karbon,
                               dan makin banyaknya gugus  hidroksil.  Dibandingkan dengan hidrokarbon
                               atau  alkilhalida  yang  mempunyai  berat  molekul  setara,  alkohol  selalu
                               mempunyai titik didih lebih tinggi. Hal ini karena pada alkohol dapat terjadi
                               ikatan hidrogen.           W       B SITE







                                    2)  Sifat Kimia
                                        Sifat kimia alkohol diberikan dalam tabel berikut:
                                      Tabel 1.5 Sifat kimia alkohol
                                       Variabel sifat                         Alkohol
                                           kimia
                                      Ikatan           -Antar molekul alkohol terdapat ikatan hidrogen.
                                      hidrogen

                                      Kepolaran        −Alkohol bersifat polar karena memiliki gugus OH.
                                                       −Kepolaran  alkohol akan  makin kecil jika sukunya
                                                         makin tinggi.

                                      Kereaktifan      – Alkohol dapat bereaksi dengan logam K dan Na.
                                                       – Alkohol  primer  dan  sekunder  dapat  dioksidasi
                                                         dengan mengunakan oksidator, tetapi alkohol tersier
                                                         tidak.


                        10 |E-Book_ S e e n y a w a   T u r u n a n   A l k a n a _ u n t u k   S M A / M A   K e l a s   X I I
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38