Page 40 - e-modul Kimia Kelas XII
P. 40
CO + 2H → 3CH OH
3
2
c. Pembuatan Etanol (C2H5OH)
Dalam bidang industri, etanol dibuat dengan fermentasi tetes tebu yaitu cairan
gula yang tidak mengkristal/menghablur menjadi gula.
d. Pembuatan Glikol (CH2OH - CH2OH)
Glikol dibuat dengan cara mengoksidasi etana dengan oksigen kemudian
0
dilanjutkan hidrolisis. Reaksi dilakukan pada suhu 250 C dengan katalisator
serbuk perak.
e. Pembuatan Gliserol
Gliserol diperoleh dari hasil samping pada pembuatan sabun.
(Sumber: Manurung, 2022).
17 |E-Book_ S e e n y a w a T u r u n a n A l k a n a _ u n t u k S M A / M A K e l a s X I I