Page 16 - E-Modul Informatika Elemen Teknologi Informasi dan Komunikasi
P. 16
Fitur:
1. Panggilan Suara dan Video Berkualitas HD
2. Screen Sharing: melakukan presentasi berupa dokumen,
foto/video, power point, dan masih banyak lagi apa yang
anda inginkan.
3. Smart Messaging dan Private Convertations: merupakan
sebuah fitur chat didalam Skype yang mana bersifat
rahasia dan dilengkapi dengan kemanan enkripsi end to
end, sehingga obrolan mereka tidak disimpan di server
Microsoft.
4. Call Recording dan Live Subtitles: digunakan oleh Admin
untuk melakukan perekaman pada saat meeting.
Zoom: Populer untuk pertemuan video dan konferensi,
memungkinkan banyak orang untuk berpartisipasi
dalam panggilan video.
Fitur:
1. Fitur untuk audio dan video memudahkan seseorang
terhubung secara maksimal dengan suara serta gambar
selayaknya saat tatap muka langsung.
2. Fitur share screen untuk memudahkan pengguna saat
melakukan presentasi dengan Zoom Meeting.
3. Fitur chat, memudahkan setiap pengguna saling
mengirimkan pesan atau diskusi satu sama lain.
4. Fitur recording memudahkan pengguna melakukan
perekaman selama meeting berlangsung.
5. Fitur schedule dapat membantu pengguna membuat
penjadwalan secara mudah.
6. Fitur reactions memudahkan pengguna untuk memberi
reaksi ke pengguna lain di ruang obrolan saat Zoom Meeting.
7. Fitur streaming langsung saat rapat yang terhubung ke
sejumlah platform media sosial.
8. Adanya fitur keamanan.
Aplikasi Media Komunikasi