Page 46 - E-Module Bangun Ruang Sisi Datar
P. 46

Ikutilah  langkah-langkah  yang  ada  di  video  di  atas,  kemudian  ukurlah
                      panjang sisi-sisi alasnya, sisi-sisi bidang tegak, dan tinggi bidang tegak.
                   2.  Tentukan luas permukaan sourvenir tersebut dengan formula                  =
                                   +                   .
                      Keterangan: Luas alas dapat ditentukan dengan mencari luas pada bentuk
                      alas limas, sedangkan luas selimut dapat ditentukan dengan mencari luas
                      pada bidang tegaknya.
                   3.  Lakukan hal yang sama seperti langkah pertama dan kedua.
                      Catatan: Kamu boleh membuat ukuran yang berbeda dan memberikan
                      hadiah dengan jenis yang berbeda.
                   4.  Presentasikan hasil pembuatan souvenir di depan kelas atau teman sebaya-
                      mu.

               2.4.2.  Volume Limas
                            Apakah  kamu  masih  ingat  bagaimana  cara  menentukan  suatu
                      volume bangun ruang secara umum? Dengan mengalikan luas alas dengan
                      tinggi,  maka kamu  akan mendapatkan ukuran volumenya. Namun,  ada
                      sedikit berbeda dengan limas. Mari melakukan praktik untuk menentukan
                      volume limas.

                                       Ayo Praktik!


                      A.  Tujuan
                          Peserta didik dapat menentukan volume limas

                      B.  Alat dan Bahan
                          1.  Potongan kardus
                          2.  Karton
                          3.  Gunting/Cutter
                          4.  Penggaris
                          5.  Lem
                          6.  ATK (Misalnya: pensil, penghapus, pulpen, dan sebagainya)

                      C.  Langkah Kegiatan
                          1.  Dengan ketersediaan alat-alat dan bahan-bahan yang ada, silahkan
                              kamu membuat limas dan prisma seperti gambar di bawah ini.

                                                                                          38
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51