Page 20 - E-modul Kimia Berbasis Local Wisdom Materi Asam Basa
P. 20

Contoh :




                           BF3(aq)    +     NH3(aq)                       NH3BF3(aq)



































                               Manakah yang bertindak sebagai basa jika dilihat dari




                           gambar  tersebut  ?  Yupsss,  NH3  merupakan  basa  karena




                           mendonorkan pasangan elektronnya ke BF3. Sehingga BF3





                           merupakan  asam  karena  menerima  pasangan  elekrton




                           dari NH3.










                               Hal Yang Harus Diingat!!!




                               Konsep  yang  digunakan  dalam  teori  asam  basa





                               menurut  Lewis  didasarkan  pada  ikatan  kovalen




                               koordinasi.  Zat  yang  mejadi  basa  lewis  akan




                               mendonorkan  pasangan  elektron  bebasnya  ke  zat





                               lainnya.


















































                                                                                                     1 0


                                                                                                         8
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25