Page 11 - Modul Materi Penjumlahan dan Pengurangan Pecahan
P. 11

A.  Penjumlahan Pecahan Biasa




                       1.  Penjumlahan Pecahan Biasa Berpenyebut Sama




                      Perha kan ilustrasi berikut!





















                                                                           1 _
                      Sanji  dan  Nami  masing-masing  membawa          bagian  jajan  tradisional
                                                                           2
                      Lombok,  yaitu  Wajik.  Mereka  menggabungkan  semangka  yang  mereka
                      bawa. Apabila kedua bagian semangka   tersebut digabungkan, dapatkah
                      kamu menyebutkan pecahan dari gabungan buah semangka tersebut?




                                           +               =






                                       1 _   +     1 _       =          1
                                       2           2


                                     1 _
                      Perha kan      setengah bagian wajik di atas! Apabila kedua bagian wajik
                                     2
                      tersebut digabung, maka wajik tersebut akan menjadi satu bagian yang utuh
                      seper  gambar di atas. Bagaimana membuk kannya dengan menggunakan
                      operasi penjumlahan pecahan? Cerma  caranya di bawah ini!
                      Langkah-langkah melakukan penjumlahan 2 pecahan berpenyebut sama:
                      Ÿ Selalu ingat bahwa dalam penjumlahan pecahan, penyebutnya haruslah
                         sama, barulah kita bisa menjumlahkannya.



                             1 _  +  1 _  =    ____    =  _   =
                             2        2







                                                               2
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16