Page 17 - E-modul Fisika SMA (Usaha dan Energi)
P. 17
Dengan
W = usaha (J)
m = massa benda (kg)
g = gravitasi bumi (m/s )
2
= sudut antara perpindahan dengan arah gaya
s = perpindahan benda
Notes : Ingat lambang huruf besar W menyatakan usaha sedangkan lambang huruf
kecil w menyatakan gaya berat benda.
Contoh Soal
Gambar 4. Rain memindahkan barang
Sumber: Roboguru.com
Rain adalah kurir yang hendak memindahkan sebuah kotak dengan berat 500 N ke
atas sebuah truk. Jika ia memindahkan kotak dengan bantuan bidang miring
seperti pada gambar 4 ( = 60°) berapa usaha yang diberikan
rain? Bandingkan dengan usaha yang harus ia berikan jika memindahkan kotak
tanpa bantuan bidang miring.
Strategi Penyelesaian Masalah
Gambarkan terlebih dahulu gaya yang bekerja pada benda dan proyeksi gayanya.
11