Page 30 - BMH JATIM - MAJALAH MULIA EDISI APRIL 2021- VERSI ONLINE
P. 30

SOSOK


              maksimal mungkin menjelaskan       wah Hidayatullah di wilayah itu.
              prihal keberadaan Hidayatullah.    Dan ketika surat edaran yang
              Namun pihak Depag waktu itu        diterima dari Depag disodorkan
              masih pada pendiriannya, tetap     kepada Dandim, langsung saja
              menyoal keberadaan pondok pe-      berseloroh;
              santren ini di Tanjung Pinang.        “Tidak benar ini. Teruskan
                 “Kami hanya menjalankan per-    saja dakwah saja,” ucapnya yang
              intah atasan, pak,” ucap pegawai   langsung menenangkan pikiran
              Depag kepada Suradi.               Suradi. Demikianlah jika Allah
                 Sebagai upaya mengatasi per-    berkehendak.
              soalan, Suradi meminta izin untuk
              menggandakan surat edaran itu,     Menghidupkan Masjid
              guna dikirimkan ke Hidayatullah       Untuk  mengembangkan dak-
              Balikpapan, tempatnya pertamaa     wahnya, selain dengan menggal-
              kali mengirim tugas dakwah. Hal ini   akkan silaturrahim dan menga-
              ia lakukan untuk  mengabari bah-   dakan majelis-majelis pengajian,
              wa  Hidayatullah  Tanjung  Pinang   alumni PGA Bojonegoro ini juga
              tengah mengalami persoalan.        berupaya ‘menghidupkan’ mas-
                 Allah yang memberi cobaan,      jid  kampung  daerah  binaannya.
              Allah jualah yang menyelesaikaan   Menurutnya, respon masyarakat
              persoalan    dan   membukakan      terhadap dakwahnya cukup baik,
              jalan bagi setiap persoalan ham-   tak terkecuali aparat desa. Berkat
              ba-hamba-Nya.                      wasilah dari aparat desa itu juga,
                 Ia menuturkan, bahwa di hari    bantuan dari Singapura pun per-
              yang lain, ia menceritakan kasus   nah singgah di pasantren.
              yang tengah dihadapinya kepada            Selain  di  Tanjung  Pinang,
              seorang simpatisan. Mendengar      beberapa daerah lain pernah di-
              berita itu, ia langsung menyarank-  jajahi pemilik hobi membaca ini,
              annya untuk menghadap Dandim       untuk meluaskan dakwah Islam.
              (Komandan Distrik Meliter) setem-  Ia pernah bertugas di Kutai Timur,
              pat.                               Tarakan, dan terakhir Berau, hing-
                 Menurut sang simpatisan itu,    ga saat ini.
              sebelum kedatangan Suradi, Dan-       “Beberapa amanah pernah
              dim  memiliki  hubungan  dekat     saya pegang, mulai dari sekretaris
              dengan Hidayatullah. Benar saja,   Yayayasan, ketua Yayasan, hing-
              ketika bapak lima anak ini telah   ga PD (Pimpinan Daerah). Mun-
              menghadap dan mengenalkan diri     gkin karena sudah dianggap tua
              berasal dari Hidayatullah, Sang    inilah,  sekarang  ‘cukup’  dijadikan
              Dandim langsung merespon den-      pembina,”  kelakarnya.    Beginilah
              gan positif.                       jalan panjang pada pendakwah,
                 Ia justru meminta kepada Sura-  tak ada lelah, dan tak ada istilah
              di  untuk  mengembangkan  dak-     masa tua. *Robinsah/Mulia



              26  MULIA | Sya’ban 1442/April 2021
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35