Page 9 - Modul Ajar Asking and Giving Opinion Kel. XV z
P. 9
(Apa reaksi kamu terhadap itu?)
10. How about ..?
(Bagaimana tentang ..?)
C. Giving Opinion
Memberikan pendapat adalah salah satu keterampilan
penting dalam komunikasi, baik dalam bahasa sehari-hari
maupun dalam konteks akademis dan profesional. Definisi dari
memberikan pendapat adalah menyampaikan pikiran atau
pandangan pribadi mengenai suatu topik atau isu.
Dalam bahasa Inggris, terdapat berbagai phrases and
expressions yang digunakan untuk memberikan pendapat, baik
dalam situasi formal dan informal.
Giving for Opinion in a Formal Situation
Tentunya giving opinion in formal situation bisa diaplikasikan
kalau kamu ingin memberikan pendapat, ide, atau tanggapan
pada situasi formal, entah itu untuk orang yang lebih tua atau
orang-orang yang kita hormati dan segani. Contoh ekspresi
giving opinion:
1. May I make a comment on that?
(Bolehkah saya berkomentar tentang itu?)
2. In my point of view …
(Dalam pandangan saya …)
3. My opinion about …
(Pendapat saya tentang… )
4. Feel that we should …
(Merasa bahwa kita harus…)
5. I personally consider …
(Saya pribadi menganggap…)
6. My own view of the matter is…
(Pandangan saya sendiri tentang masalah ini
adalah…)
7. If I had my view, I would…
(Jika saya memiliki pandangan saya, saya akan…)
8. I personally believe…
(Saya pribadi percaya…)
11