Page 22 - Microsoft Word - ad20-24d1-a12e-6c50
P. 22

4            0,334          0,660          Valid       Validitas Tinggi

                               5            0,334          0,607          Valid       Validitas Tinggi



                               6            0,334          0,703          Valid       Validitas Tinggi
                               7            0,334          0,548          Valid       Validitas Cukup

                               8            0,334          0,547          Valid       Validitas Cukup
                               9            0,334          0,496          Valid       Validitas Cukup

                               10           0,334          0,554          Valid       Validitas Cukup


                        Butir  soal  yang  telah  selesai  dikerjakan  oleh  peserta  didik  kemudian  dilakukan

                        perhitungan dengan menggunakan bantuan aplikasi SPSS sehingga didapatkan rata-
                        rata dari Rhitung yaitu 0,574. Berdasarkan pada tabel menggunakan Rtabel dengan nilai

                        signifikasi 5% dengan jumlah peserta didik yang diujikan yaitu sebanyak 35 orang

                        sehingga didapatkan Rtabel yaitu 0,334. Setelah dilakukan perhitungan didapatkan
                        10 butir soal dinyatakan valid dan layak untuk diujikan. Pada uji validitas butir soal

                        dinyatakan valid apabila Rhitung yang didapatkan pada butir soal tersebut lebih besar
                        dari Rhitung. Pada butir soal tersebut terdapat 3 butir soal dengan validitas termasuk

                        dalam kategori validitas tinggi. Sedangkan terdapat 7 butir soal dengan uji validitas
                        termasuk  dalam  kategori  cukup.  Meskipun  terdapat  7  butir  soal  dalam  kategori

                        validitas cukup tetapi butir soal tersebut dapat dinyatakan layak dikarenakan valid.

                        Kemudian  dilakukan  perbaikan  pada  butir  soal  tersebut  sesuai  dengan  bantuan
                        komentar atau saran dari para rater


                                                  Tabel 4.3 Hasil Reliabilitas
                               Nomor Soal            Cronbach’s alpha if            Kesimpulan

                                                         them deleted

                                    1                        0,752                Korelasi Tinggi
                                    2                        0,745                Korelasi Tinggi

                                    3                        0,751                Korelasi Tinggi
                                    4                        0,731                Korelasi Tinggi

                                    5                        0,742                Korelasi Tinggi






                                                                                                     19
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27