Page 61 - CNC Milling E-module_Neat
P. 61
e) G83 (siklus pemboran dengan penarikan)
Format:
N…/G83/Z±…/F…
• Q adalah kedalaman tiap pemakanan dan akan selalu ke R
• ’d’ adalah nilai dimana mesin telah mulai melakukan proses dengan
feeding sebelum mencapai titik pemakanan berikutnya.
9) G85 (siklus pereameran/peluasan lubang) dan G89 (siklus pereameran
berhenti sesaat)
Format:
N…/G85/Z±…/F… atau N…/G89/Z±…/F…
10) G25 (pemanggilan sub program)
Format:
N…/G25/L… dan diakhiri dengan N…/M17
pada program sub rutin terdiri dari program utama dan program sub
rutin, dimana program sub rutin dibuat dalam blok terpisah dengan program
utama dengan pemrograman incremental.
Contoh program: diketahui kedalaman alur 2 mm dan tool endmill diameter
6 mm.
53