Page 1198 - ATP 2024_Neat
P. 1198
Nilai peserta didik diperoleh dengan menggunakan rumus berikut ini:
NA = (ΣS/30) X 100
Keterangan:
NA = Nilai Akhir
ΣS = jumlah perolehan skor
F. PENGAYAAN DAN REMEDIAL
Dalam kegiatan mementaskan drama, sangat mungkin tidak semua peserta didik mendapatkan
giliran bermain. Sebagai tindak lanjutnya, guru dapat meminta peserta didik merekam
pementasannya dan menyetorkan rekamannya kepada guru. Guru menilainya dari rekaman
tersebut.
G. REFLEKSI GURU DAN PESERTA DIDIK
Peserta didik diminta untuk menjawab secara lisan pertanyaan-pertanyaan mengenai kegiatan
pembelajaran hari ini. Dalam hal ini guru dapat membuat sendiri pertanyaan-pertanyaan
refleksi untuk menunjukkan pemahaman mereka terhadap materi atau kegiatan yang telah
dilakukan.
170

