Page 25 - PENGEMBANGAN MODEL AKTIVITAS GYM FOR KIDS (GFK) BERBASIS E-MODULE UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK MANIPULATIF ANAK USIA 4-6 TAHUN (2480 x 3508 piksel) (1)_Neat
P. 25
GFK berlandasakan 4 teori (grand teori) yaitu teori kognitif dari Piaget,
teori perkembangan motorik dari Gallahue, teori kreativitas bermian dari
Vygotsky dan teori belajar dan bermain dari Montesori. Teori-teori yang
digunakan penulis merupakan teori yang mendasari perkembangan anak
usia dini, termasuk perkembangan kognitif, sosialemosional, teori belajar
dan motorik. Pemahaman teori ini penting untuk merancang panduan
aktivitas bermain yang sesuai dengan tahap perkembangan anak.
Pengembangan GFK ini juga melibatkan 6 ahli dalam proses validitas, yang
terdiri dari validator aktivitas bermain motorik anak usia dini, validator
perkembangan fisik motorik, validator pendidikan anak usia dini, validator
belajar dan bermain oleh praktisi dibidang montersori dan juga validator
bahasa.
e
v
l
G
R
e
f
n
i
s
r
o
a
F
.
G
e
e. Relevansi Gym for Kids (GFK)
K
)
(
i
m
K
d
s
y
M
k
a
e
e
r
d
m
a
g
n
e
d
n
dengan Kurikulum Merdeka
u
k
l
u
u
K
i
r
Kurikulum Merdeka yang dicanangkan oleh Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi bertujuan untuk memberikan
pembelajaran yang relevan dengan kebutuhan dan karakteristik peserta
didik. Kurikulum ini menitikberatkan pada pengembangan kompetensi,
penguatan profil Pelajar Pancasila, dan pemberian kebebasan bagi
pendidik dalam merancang pembelajaran yang sesuai dengan konteks
lokal. Dalam konteks ini, Gym for Kids (GFK) sangat relevan sebagai
program pembelajaran untuk anak usia dini, khususnya dalam
pengembangan keterampilan motorik dan pembentukan karakter anak.
21
2 1