Page 40 - E-Modul
P. 40

5.  Menyortis  Surat/Berkas,  Menyortir  dilakukan  jika  surat  dalam  jumlah  yang

                           banyak.
                      6.  Menempatkan Surat/Berkas

                           Tempatkam arsip pada tempat penyimpanan sesuai dengan kode surat dan kartu

                           indeks dalam sistem terminal digit.
                           Contoh : arsip yang ditunjukkan untuk PT Semesta Raya mengenai penawaran

                           barang yang disimpan menggunakan sistem terminal digit. Pada buku arsip, surat
                           tersebut  memiliki nomor urut 1001.

                              Berikut  ini  merupakan  tahapan  penyimpanan  arsip  dengan  sistem  nomor

                           terminal digit.
                           (1)  Memeriksa surat tersebut Apakah sudah boleh disimpan atau belum.

                           (2)  Mengindeks surat tersebut dengan terlebih dahulu mencatat pada buku arsip
                               dengan nomor urut 1001.

                               Indeks dari  1001 adalah:
                               Unit I : 01

                               Unit II : 0

                               Unit III : 1
                               Jadi, surat yang berkode 1001 akan disimpan pada:

                               Laci berkode 00 – 09
                               Guide berkode 01

                               Hanging folder berkode 01/0 (surat urutan kedua).

                           (3)  Memberi kode surat
                               Menentukan kode surat sesuai dengan nomor urutan pada buku arsip.

                           (4)   Menyortir surat
                           (5)  Menempatkan pada laci berkode 00 – 09, dibelakang guide berkode 01, di

                               dalam hanging folder bernomor 01/0, surat urutan kedua.


               4.  SISTEM TANGGAL (CHRONOLOGICAL FILLING SYSTEM)

                    a.   Pengertian Sistem Tanggal

                         Sistem tanggal adalah sistem penyimpanan dan penemuan kembali arsip yang
                         disusun berdasarkan tahun, bulan, dan tanggal arsip dibuat atau diterima oleh




                                                                                                        30

         E-Modul Mata Pelajaran Administrasi Umum Kelas X
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45