Page 45 - E-Book Ensiklopedia Fungi Siti Soleha
P. 45

Zygomycota
                               4.

                 Zygomycota merupakan Fungi yang dapat tumbuh cepat dan dengan
             mudah ditemukan di tanah (daratan) di seluruh dunia. Fungi ini hidup secara
             saprofit  dan  motil  serta  memiliki  hifa  yang  tidak  bersekat  yang  berisi
             kumpulan  inti  sel  dalam  sitoplasma  (Sopandi  dan  Wardah,  2020:  12).
             Zygomycota  memiliki  ciri  utama  yaitu  berkembangbiak  secara  seksual
             dengan  membentuk  zigospora.  Zygomycota  juga  berkembangkbiak  secara
             aseksual dengan fragmentasi hifa dan membentuk sporangiospora. Contoh
             Fungi ini yaitu Rhizopus oligosporus, Rhizopus oryzae dan Mucor mucedo.

                                Perkembangbiakan Zygomycota:
























                                                       Sumber: Bing.com
                                                                       45
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50