Page 21 - E-MODUL ETNOMATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH
P. 21

JENIS-JENIS BANGUN RUANG




























                                 MASJID AL MUTTAQIN KALIWUNGU



               Masjid  Al  Muttaqin  yang  berada  di  jantung  Kecamatan  Kaliwungu,  Kabupaten


               Kendal. Sekilas bangunan ini tampak baru dengan gaya arsitektur modern. Namun

               nyatanya, masjid ini sudah mengalami pemugaran lebih dari lima kali. Masjid Al-

               Muttaqin pertama kali didirikan pada tahun 1653 M sebagai media dakwah Islam

               oleh seorang ulama bernama Kiai Asy'ari atau Kiai Guru. Masjid ini menjadi simbol

               kelahiran Islam di Kaliwungu. Selain memiliki dua menara di sisi kanan-kirinya, di

               dalam  masjid  terdapat  ornamen  yang  kental  dengan  nuansa  Jawa.  Ciri  yang

               melekat  pada  desain  arsitekturnya  terlihat  dari  ornamen  tiang,  langit-langit,

               mimbar bertingkat yang terbuat dari kayu, mihrab tempat imam memimpin shalat

               dan kubah.







                                                          15
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26