Page 7 - ANEMIA REMAJA PUTRI_Neat
P. 7

hubungan  status  gizi  dengan  kejadian      remaja putri (19). Penelitian Indartanti dan
                  anemia dengan uji fisher exact didapatkan     kartini  (2014)  menunjukkan  hal  yang
                  p-value sebesar 0,064 > 0,05  yang berarti    sama  dimana  tidak  ada  hubungan  antara
                  H0  di  terima,  sehingga  tidak  terdapat    status  gizi dengan kejadian anemia pada
                  hubungan  antara  status  gizi  dengan        remaja putri (20). Indikator IMT/U untuk
                  kejadian anemia pada  remaja putri di SMP     menilai  status  gizi,  indikator  ini  lebih
                  Negeri 4 Banjarbaru.                          dipengaruhi  olah  zat  gizi  makro  yang
                        Responden  yang  memiliki  status       merupakan  sumber  energi  terbesar  bagi
                  gizi normal, mereka dapat terkena anemia      tubuh  seperti  karbohidrat,  lemak,  dan
                  apabila  kebiasaan  makan  mereka  yang       protein  dari  pada  asupan  zat  gizi  mikro
                  tidak seimbang seperti apabila responden      (vitamin  dan  mineral),  dikarenakan
                  jarang  mengkonsumsi  sayur-sayuran  dan      kandungan  energi  pada  zat  gizi  mikro
                  bisa  juga  disebabkan  apabila  sering       sangat sedikit. Padahal zat gizi yang lebih
                  memakan  makanan  yang  mengandung            menentukan  kejadian  anemia  adalah  zat
                  karbohidrat  dan  lemak  saja  tidak          gizi  mikro  dikarena  pada  vitamin,  asam
                  diimbangi     dengan      mengkonsumsi        folat  dan  zat  besi  termasuk  kedalam  zat
                  makanan  yang  mengandung  mineral,           gizi mikro (19).
                  protein, dan vitamin. Anak remaja  saat ini         .
                  sering  sekali  kurang  memperhatikan         Hubungan  Lama  Menstruasi  dengan
                  konsumsi makanan mereka, mereka sering        Kejadian Anemia Pada Remaja Putri di
                  mengkonsumsi  makanan  yang  kurang           SMP Negeri 4 Banjarbaru
                  sehat  seperti  gorengan,  pentol,  mie  dan
                  lain  lain,  serta  tak  jarang  juga  ada  anak   Tabel 3. Analisis Hubungan Lama Menstruasi
                  yang  tidak  mau  mengkonsumsi  sayuran.               dengan  Kejadian  Anemia  Pada
                                                                         Remaja  Putri  di  SMP  Negeri  4
                  Padahal kecukupan gizi sangatlah penting,              Banjarbaru  Bulan
                  karena  kekurangan  gizi          dapat                Desember Tahun 2016 (n=50).
                  menyebabkan   penurunan                                       Status Anemia
                  pembentukan sel darah merah yang  mana


                  dapat   menyababkan   berkurangnya   sel          Lama       Anemia   Tidak    Total
                  darah    merah    dalam     tubuh    dan        Menstruasi           Anemia
                  menyebabkan anemia (17). Hal itu juga                        n  %  N  %       n    %
                   sama dengan orang yang memiliki  status       Tidak Normal  16  32  4    8  20    40
                   gizi sangat gemuk atau bisa disebut           Normal        11  22  19  38  30    60

                   obesitas,   mereka      lebih     sering         Total      27  54  23  46  50  100

                  mengkonsumsi  makanan  yang  tinggi              p-value               0,003
                  lemak  dan  karbohidrat  dibandingkan
                  dengan  yang  mengandung  mineral,                  Berdasarkan  tabel  3,  kejadian
                  protein, dan vitamin. Asupan zat besi yang    anemia paling banyak terjadi pada remaja
                  merupakan  salah  satu  penyebab  anemia      yang  memiliki  lama  menstruasi  tidak
                  pada    setiap    orang    berbeda-beda.      normal  dengan  persentase  sebesar  32%
                  Kebutuhan  zat  besi  sangat  bergantung      dan  dari  hasil  analisis  hubungan  lama
                  dengan  berat  badan  seseorang,  di  mana    menstruasi  dengan  kejadian  anemia
                  setiap penambahan 1 kilogram berat badan      dengan uji chi square didapatkan p-value
                  maka akan terjadi peningkatan kebutuhan       sebesar  0,003  <  0,05  yang  berarti  H0
                  zat besi sebanyak 35 – 45 mg (18).            ditolak,  sehingga  terdapat  hubungan
                        Hasil  penelitian  ini  sejalan  dengan   antara  lama  menstruasi  dengan  kejadian
                  hasil  penelitian  Pou,  dkk  (2015)  yang    anemia pada remaja putri di SMP Negeri
                  menyatakan  tidak  ada  hubungan  antara      4  Banjarbaru.  Hal  tersebut  dapat  terjadi
                  status gizi dengan kejadian anemia pada       dikarenakan responden yang  memiliki

                                                                                                      6
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12