Page 62 - Model SSCS melalui Penguatan Literasi Informasi
P. 62

D. Video Pembelajaran



                            Alur dan materi pembelajaran juga telah disajikan dalam


                        bentuk  video,  hal  ini  untuk  memandu  guru  dalam


                        menerapkan model SSCS melalui penguatan literasi informasi


                        secara  visual.  Video  ini  juga  dapat  ditayangkan  sebelum


                        pembelajaran  dimulai  untuk  menstimulus  siswa  dalam


                        memahami  materi  teks  eksplanasi.    Video  tersebut  dapat

                        diakses                               pada                                tautan


                        https://youtu.be/Flaz20XL5jA?si=H2GvXWM6wp68efkr  .    Isi


                        dari  video  tersebut  memuat  beberapa  bagian.  Bagian


                        pendahuluan  dari  konten  video  pembelajaran  ini  akan

                        membuka  dengan  pengantar  diikuti  dengan  eksplorasi


                        konsep  teks  eksplanasi  untuk  memperkenalkan  secara


                        mendalam  apa  yang  dimaksud  dengan  teks  eksplanasi.


                        Peneliti  juga  akan  menjelaskan  tantangan  dalam  proses


                        penulisan  yang  sering  dihadapi  para  penulis,  serta


                        menggarisbawahi  peran  literasi  informasi  dalam  Penemuan

                        Ide untuk memperkuat pemahaman akan pentingnya literasi


                        informasi  dalam  menemukan  ide  yang  relevan.  Tak  lupa,


                        kami  akan  menyampaikan  Tujuan  Pembelajaran  untuk



                                                                58
   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67