Page 14 - 21505241010_Muhammad Nur Fuadi_E Modul Teknologi Beton
P. 14

DEPARTEMEN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL & PERENCANAAN
                                      FAKULTAS TEKNIK






             AGREGAT







                            b. Pasir Laut
                                     Sesuai namanya, pasir jenis ini didapat langsung dari sungai. Pasir
                               sungai biasanya berbutir halus dan berbentuk bulat karena akibat dari proses

                               gesekan.c. Pasir laut Pasir laut ialah pasir yang diambil dari pantai. Pasir
                               laut biasanya berbutir halus dan bulat. Pasir jenis ini tidak cocok digunakan
                               sebagai bahan bangunan karena mengandung garam-garaman. Garam-
                               garaman ini menyerap kandungan air dari udara dan mengakibatkan pasir
                               selalu agak basah dan juga menyebabkan pengembangan bila sudah menjadi
                               bangunan.















                                                           Gambar 5. Pasir Laut
                       2. Persyaratan Pasir Sebagai Bahan Beton

                               Menurut SNI 2847- 2013 (2013: 25), agregat halus normal (pasir)
                         yang akan digunakan sebagai bahan beton harus memenuhi syarat seperti
                         yang disyaratkan dalam ASTM C.33-03 , yaitu:

                           1. Bukuus halus butir 2,3 sampai 3,1
                           2. Kadar lumpur agregat halus ditentukan terhadap berat kering. Lumpur
                               dalam hal ini diartikan sebagai bagian-bagian butir yang lebih kecil
                               dari 70 mikron (ayakan nomor 200). Kadar lumpur maksimum dalam
                               % berat yaitu 3,0% untuk beton yang mengalami abrasi dan 5,0%
                               untuk jenis beton yang lain. Apabila kadar lumpur agregat halus

                               melebihi ketentuan maka agregat halus harus dicuci terlebih dahulu
                               sebelum digunakan sebagai bahan adukan beton.
                           3. Kadar gumpalan tanah liat dan pertikel yang mudah dirapikan
                               maksimum 3,0%.
                           4. Kandungan arang dan lignit:

                                a. Bila tampak, permukaan beton dipandang penting (beton akan
                                   diekspos) kandungan maksimum 0,5%
                                b. Beton jenis lainnya maksimum 1,0%






      TEKNOLOGI BETON                                                                                            8
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19