Page 127 - Matematika-BS-KLS-IV
P. 127

=              =
                                                                                ÷         ÷





                      Tentukan luas dari gambar A, B, C, D dengan menggunakan persegi satuan.
                      Luas bangun A adalah                    persegi satuan

                      Luas bangun B adalah                    persegi satuan

                      Luas bangun C adalah                    persegi satuan

                      Luas bangun D adalah                    persegi satuan
                      Apakah ada bangun yang memiliki luas yang sama?

                      Salinlah jawabanmu pada buku tulis.




                      Pengukuran luas dengan menggunakan satuan baku


                        Ayo Mengamati



                      Perhatikan gambar berikut dengan cermat.


                          a.






                                                                               Gambar (a) memiliki
                                                                              luas adalah 13 persegi
                                                                                       satuan











                          b.



                                                                               Gambar (b) memiliki
                                                                               luas adalah 4 persegi
                                                                                       satuan



















                                                                        Bab 4 | Pengukuran Luas dan Volume  115
   122   123   124   125   126   127   128   129   130   131   132