Page 36 - Teropong Waktu (Jejak Kerajaan Hindu, Buddha, dan Islam) di Nusantara
P. 36
5. Danau Tasikardi, ada sebuah danau buatan yaitu Danau
Tasikardi yang dibuat pada tahun 1570 – 1580 pada
masa pemerintahan Sultan Maulana Yusuf. Danau ini
dilapisi dengan ubin dan batu bata. Danau ini dulunya
memiliki luas sekitar 5 hektar.
6. Vihara Avalokitesvara, tempat ibadah umat Buddha
tersebut yaitu Vihara Avalokitesvara yang sampai
sekarang masih berdiri kokoh. Yang unik dari
bangunan ini yaitu di dinding Vihara tersebut ada
sebuah relief yang mengisahkan tentang legenda
siluman ular putih.
7. Meriam Ki Amuk, adalah beberapa meriam, dimana
diantara meriam-meriam tersebut ada meriam yang Secara geografis, Sulawesi Selatan memiliki posisi
ukurannya paling besar dan diberi nama meriam ki
amuk. yang penting karena terletak di jalur pelayaran
7. Kerajaan Gowa-Tallo perdagangan Nusantara. Bahkan daerah Makassar
a). Letak Geografis Kerajaan Gowa-Tallo menjadi pusat persinggahan para pedagang baik dari
Kesultanan Gowa dan Tallo atau kadang Indonesia bagian timur maupun para pedagang dari
ditulis Gowa atau sering disebut kesultanan Indonesia bagian barat. Dengan posisi letak seperti ini
Makassar, adalah salah satu kerajaan besar dan mengakibatkan Kerajaan Makassar menjadi Kerajaan
paling sukses yang terdapat di daerah Sulawesi besar dan berkuasa atas jalur perdagangan Nusantara.
Selatan.
61 62