Page 132 - E-Modul FLIP BOOK
P. 132

a) Berdasarkan persamaan (6.3) dan (6.4) strain kawat adalah
                                        1 W              50
                                                                               5 
                                                                    8 10
                                     Y   Y  A   ( 200 10 9 )(  , 3 14 10  6 )


                      Dengan menggunakan persamaan (6.2) pertambahan panjang kawat adalah
                                  L   L   ( 8 10  5 ) 4   2 , 3   10  4 m



                     b) Dengan menggunakan persamaan (6.6) konstanta pegas untuk kawat
                                     YA   ( 200 10 9 )  , 3 (   14 10  6   )
                                 k                                  , 1 57 10 5 N /  m
                                     L                4


                      Modulus Geser
                      Disamping dapat menyebabkan panjang benda berubah (berkurang atau bertambah), gaya

                  dapat juga menyebabkan bentuk benda berubah. Misalkan kalian memiliki sebuah balok karet.
                  Salah satu sisinya dilengketkan di permukaan meja. Pada sisi atas kalian dorong dengan gaya

                  menyinggung permukaan karet. Apa yang kalian amati? Tentu bentuk benda menjadi miring di
                  mana sisi atas bergeser. Besarnya perubahan bentuk benda bergantung pada jenis bahan. Untuk
                  membedakan respons benda terhadap gaya geser tersebut maka didefinisikan suatu besaran yang

                  namanya modulus geser. Makin sulit benda berubah bentuk, maka makin besar nilai modulus
                  gesernya.















                  Gambar 6.8  Benda berbentuk balok yang dikenai gaya geser.

                      Berdasarkan  percobaan  yang  dilakukan  pada  sejumlah  benda  diamati  bahwa  pergeseran
                  posisi ujung atas benda saat dikenai gaya geser sebanding dengan tinggi benda, atau
                                 L   L                            (Pers. 6.7)



                        Untuk mengubah tanda kesebandingan dengan tanda sama dengan, kita perkenalkan
                  konstanta   yang dinamai strain geser, sehingga


                                  L   L                                  (Pers. 6.8)





                                                           125
   127   128   129   130   131   132   133   134   135   136   137