Page 215 - Perangkat Pembelajaran Guru - Informatika - X
P. 215

Gambar 8.1 Peta Konsep Dampak Sosial Informatika
                                        Sumber: Dokumen Kemendikbud, 2021




                 Saat ini, informatika sangat memengaruhi kehidupan manusia. Informatika
                 tumbuh dari sejarah perkembangan komputer di masa lampau dengan tokoh-
                 tokoh  jeniusnya.  Informatika menghasilkan produk yang   bisa berdampak
                 pada aspek ekonomi maupun hukum.       Di masa depan,  kalian tidak boleh
                 tertinggal untuk tahu teknologi di bidang Informatika ini, untuk membantu
                 menyelesaikan permasalahan yang penting.




                 sejarah informatika, aspek ekonomi, aspek hukum, studi lanjut, sertiàkasi, karier




                 198     Informatika SMA  Kelas X
   210   211   212   213   214   215   216   217   218   219   220