Page 21 - C:\Users\ASUS\Downloads\
P. 21

PENERAPAN BUDAYA KERJA,

      1.         BUDAYA PERUSAHAAN, DAN


                 STUDI KASUS CONTOH











                                         STUDI KASUS










               PT.  Unilever  Indonesia  Tbk  adalah  perusahaan  multinasional  di  bidang
               barang  konsumen,  dikenal  dengan  budaya  kerjanya  yang  kuat,
               mengedepankan  keberagaman,  keberlanjutan,  dan  kolaborasi,  serta

               menerapkan  program  "Unilever  Sustainable  Living  Plan"  yang
               mendorong inovasi produk ramah lingkungan dan memberi kontribusi
               positif  bagi  masyarakat,  didukung  oleh  data  yang  menunjukkan  85%
               karyawan  merasa  memiliki  kesempatan  berkontribusi  terhadap  tujuan
               keberlanjutan  perusahaan,  laporan  tahunan  2023  yang  mencatat
               pengurangan  emisi  karbon  sebesar  50%  dan  peningkatan  efisiensi  air
               sebesar  30%  dalam  lima  tahun  terakhir,  serta  tingkat  kepuasan
               karyawan yang mencapai 90%.








              Soal B
              Berdasarkan  data  survei  karyawan  dan  laporan  tahunan,
              analisislah  hubungan  antara  kepuasan  karyawan  dengan
              keberhasilan penerapan budaya perusahaan di Unilever.

             1. Bagaimana indikator budaya kerja seperti disiplin, kerja sama,
               dan saling menghargai dapat memengaruhi tingkat kepuasan
               karyawan?
            2. Apakah  terdapat  korelasi  antara  tingkat  kepuasan  karyawan
               dan  pencapaian  target  keberlanjutan  perusahaan?  Berikan
               contoh konkret.






                                                                                                                19
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26