Page 67 - Etnobotani Desa Colo Gunung Muria by Nurul Inayah
P. 67

Upaya Pelestarian Kehati di Hutan Muria


























                      3.Hama Monyet di Perkebunan Warga





                      Monyet  ekor  panjang  di  kawasan  hutan  Muria  menjadi  salah



                      satu permasalahan masyarakat Desa Colo. Kedatangan monye




                      ekor  panjang  sangat  meresahkan  karena  mereka  merusak



                      beberapa  tanaman  seperti  alpukat,  jeruk  petai,  dan  kapuk



                      randu.








                      Beberapa monyet turun ke pemukiman diduga karena adanya




                      penebangan  liar    sehingga  mereka  kehilangan  tempat  tinggal



                      dan  sumber  makanan  mereka.  Masyarakat  menganggulangi



                      hama  tersebut  dengan  membunyikan  petasan  karena  monyet




                      akan takut jika mendengar bunyi ledakan.

























































                           Gambar 52. Hama monyet di kebun                                                                     Gambar 53. Penebangan liar


                                                            pisang                                                       Sumber: voosygent.blogspot.com


                                   Sumber: www.youtube.com
































                                                           E T N O B O T A N I   D E S A   C O L O                                                                                                  63
   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71