Page 98 - Grafis Islam 02-Islam, Perdagangan, Pasar Global
P. 98
Nah, kalau pakaian
halal maksudnya
bagaimana, Yah?
Maksudnya dalam proses pembuatan kain
tidak menggunakan enzIm dari hewan yang
diharamkan atau disembelih tidak sesuai
syariat. Sebab dalam proses pembuatan
kain, ada beberapa tahapan. Salah satunya
menghilangkan kanji dari kain agar
proses pewarnaan merata. Nah, untuk
kain bahan katun, yang digunakan untuk
menghilangkan kanji adalah enzim hewani.
Oh, saya mengerti sekarang. Enzim
hewani ini yang harus dipastikan halal
ya, Yah.
Oh iya, bicara soal pakaian, jadi teringat
teman-temanku yang tadi ngobrol soal
mode fashion muslim, Yah. Sebenarnya
sejak kapan sih pakaian muslim menjadi
semacam tren di Indonesia?
Wah, bicara soal
pakaian muslim tentu
tidak bisa lepas dari
hijab atau jilbab ya.
Benar, Yah. Nah apa
bedanya sih hijab
dengan jilbab?
BUKU 2 Islam, Perdagangan, Pasar Global
Nah, kalau itu
mungkin kita harus
tanyakan pada Ibu ya.
85