Page 132 - BUKU MERAUKE 24-06-2024 GABUNG
P. 132

131






               “Kita lakukan pengawasan dan peninjauan, sehingga    "We conduct supervision and review to ensure that
               investasi-investasi yang tidak aktif atau belum optimal   investments that are not active or not optimal are recorded
               akan menjadi catatan kita untuk dapat ditinjau kembali.   for review." Furthermore, the Head of Kadis expressed the
               Selain itu, untuk investasi yang sudah berjalan, khususnya   expectation that existing investments, particularly those with
               yang berisiko tinggi itu diharapkan bisa memberikan   high risks, will generate a multiplier effect that will benefit
               multiplier effect, baik untuk pembangunan daerah maupun   both regional development and the community.
               kesejahteraan masyarakat,” ujar Kadis.


               Pada tahun 2023, DPMPTSP Kabupaten Merauke telah     In 2023, DPMPTSP Merauke Regency has overseen 22
               melakukan pengawasan terhadap 22 pelaku usaha yang   district business actors. The activity is funded by non-
               berada di sejumlah distrik. Kegiatan tersebut menggunakan   physical special allocation funds (DAK) from the Ministry of
               dana alokasi khusus (DAK) nonfisik dari Kementerian   Investment / Investment Coordinating Board (BKPM) of the
               Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM)    Republic of Indonesia.
               Republik Indonesia.

               Tak hanya itu, sebagai bentuk tanggung jawab dan demi   Additionally, DPMPTSP Merauke Regency operates a
               meningkatkan pelayanannya kepada para pengusaha,     Community Communication Forum program as a gesture of
               DPMPTSP Kabupaten Merauke juga memiliki program      accountability and to enhance its services to entrepreneurs.
               Forum Komunikasi Masyarakat. Program ini bertujuan untuk   This initiative is designed to address the challenges and
               menyelesaikan permasalahan dan hambatan yang dihadapi   impediments encountered by business actors in conducting
               pelaku usaha dalam merealisasikan kagiatan usahanya.   their operations. The District Head and relevant technical
               Pada pelaksanaannya, program ini juga dihadiri oleh Kepala   regional apparatus (P.D.) participated in the program's
               Distrik serta perangkat daerah (PD) teknis terkait.  implementation.


               Berbagai upaya dan langkah strategis yang dilakukan oleh   The Merauke Regency DPMPTSP community satisfaction
               DPMPTSP Kabupaten Merauke terbukti sukses mewujudkan   index (IKM) has consistently increased annually, as
               pelayanan prima. Hal itu dapat dilihat dari nilai indeks   evidenced by the success of the organization's various
               kepuasan masyarakat (IKM) DPMPTSP Kabupaten Merauke   strategic steps and efforts to provide exceptional service. In
               yang terus meningkat setiap tahunnya. Pada triwulan I tahun   the first quarter of 2024, the IKM reached 94.02.
               2024, IKM DPMPTSP Kabupaten Merauke mencapai angka
               94,02.
               IKM DPMPTSP Kabupaten Merauke 2023-2024 (Triwulan I)

               IKM DPMPTSP Merauke Regency 2023-2024 (Quarter I)


               94,5
               94
                                                  93,7      93,76
               93,5                                                      94,02
               93
               92,5
                            92,15
               92                      92,3
               91,5                                                               sumber: DPMPTSP Kabupaten Merauke /
                                                                                  Source: DPMPTSP Merauke Regency
               91
                          Tw I      Tw II      Tw III    Tw IV         Tw I
                                         2023                         2024
   127   128   129   130   131   132   133   134   135   136   137