Page 68 - BUKU MERAUKE 24-06-2024 GABUNG
P. 68
67
Untuk mendukung dan mengoptimalkan implementasi SPBE, To support and optimize the implementation of SPBE, the
Pemerintah Kabupaten Merauke senantiasa juga melakukan Merauke Regency Government always innovates through
inovasi melalui pengembangan aplikasi, baik itu aplikasi di application development, both applications in the scope of
lingkup pemerintahan maupun pelayanan publik. government and public services.
Pada 2022 lalu, Pemerintah Kabupaten Merauke juga In 2022, the Merauke Regency Government has also held
telah mengadakan kegiatan Launching Inovasi Kabupaten a Merauke Regency Innovation Launching activity. In this
Merauke. Pada kegiatan tersebut diusulkan 47 aplikasi activity, 47 applications were proposed by 20 regional
oleh 20 perangkat daerah (PD) di lingkungan Pemerintah apparatus (PD) within the Merauke Regency Government.
Kabupaten Merauke.
Di tahun yang sama, Pemerintah Kabupaten Merauke telah In the same year, the Merauke Regency Government
mengembangkan jaringan internet pemerintah daerah developed a local government (Pemda) internet network at
(Pemda) di empat titik, antara lain di Distrik Semangga, four points, including in Semangga District, Tabonji District,
Distrik Tabonji, Distrik Jagebob dan Distrik Malind. Jagebob District, and Malind District.
Sementara itu, pemerintah pusat juga telah menyediakan Meanwhile, the central government has also provided
Jaringan Intra Pemerintah (JIP) untuk mendukung an Intra-Government Network (JIP) to support the
implementasi SPBE di setiap kabupaten/kota maupun implementation of SPBE in each district/city and province.
provinsi. JIP juga bertujuan untuk memperkuat konektivitas JIP also aims to strengthen intergovernmental connectivity,
antar pemerintah, baik itu di tingkat pusat, provinsi hingga at the central, provincial, and district/city levels.
kabupaten/kota.
Diketahui, JIP bersifat tertutup demi mengantisipasi It is known that JIP is closed to anticipate data leakage
kebocoran data dan memperlancar koordinasi and facilitate coordination of electronic governance
penyelenggaraan tata kelola pemerintahan secara elektronik. implementation. JIP can be accessed through cellular
JIP dapat diakses melalui jaringan telekomunikasi seluler, telecommunications networks, satellites, radio, and other
satelit, radio, dan media transmisi lainnya. transmission media.