Page 176 - MODUL AJAR MATEMATIKA KURIKULUM MERDEKA SMP DAN SMA
P. 176

MODUL AJAR MATEMATIKA


                                KURIKULUM MERDEKA







                                                  INFORMASI UMUM
               A.  IDENTITAS SEKOLAH

           Nama Penyusun                       Sazatul Asmal
           Jenjang Sekolah                     SMP

           Mata Pelajaran                      Matematika

           Pokok Bahasan                       Bangun Ruang Sisi Lengkung
           Kelas                               IX

           Fase                                D

           Elemen                              Geometri
           Capaian Pembelajaran                Di akhir fase D peserta didik dapatmembuat jaring-jaring

                                               bangun  ruang  (prisma,  tabung,limas  dan  kerucut)dan

                                               membuat bangun ruang tersebut dari jaring-jaringnya.
           Alokasi Waktu                       1 x pertemuan (2 x 45 menit/2 JP)

          B.  KOMPETENSI AWAL

               1.  Membuat generalisasi luas permukaan dan volume berbagai bangun ruang sisi
                  lengkung (tabung, kerucut dan bola)

               2.  Menyelesaikan  masalah  kontekstual  yang  berkaitan  dengan  luas  permukaan  dan
                  volume  bangun  ruang  sisi  lengkung  (tabung,  kerucut,  dan  bola),  serta  gabungan

                  beberapa bangun ruang sisi lengkung.

          C.  PROFIL PELAJAR PANCASILA
            Profil Pelajar Pancasila              1.  Bernalar Kritis

                                                      Menyampaikan        gagasan,      pandangan,       atau
                                                      pemikiran,    secara  logis  dan  kritis  mengenai

                                                      permasalahan  sosial  yang  terjadi  di  lingkungan

                                                      sekitar.
                                                  2.  Kreatif

                                                      Menuliskan hasil diskusi berdasarkan gagasan,

                                                      pandangan, atau pemikiran  serta gagasan secara
                                                      logis dan kritis mengenai permasalahan sosial yang

                                                      terjadi di lingkungan sekitar dalam bentuk teks
   171   172   173   174   175   176   177   178   179   180   181