Page 66 - MODUL AJAR MATEMATIKA KURIKULUM MERDEKA SMP DAN SMA
P. 66

(pemetaan)  dari  himpunan  A  ke  himpunan  B  adalah

                                                      relasi  khusus  yang  memasangkan  setiap  anggota  A
                                                      dengan  tepat  satu  anggota  B.  Syarat  suatu  relasi

                                                      merupakan pemetaan atau fungsi adalah :

                                                            Setiap anggota A mempunyai pasangan di B
                                                            Setiap anggota A dipasangkan dengan tepat satu

                                                             anggota B.

                                                            Domain, kodomain dan range fungsi
                                                      Menyatakan fungsi dengan :

                                                            diagram panah

                                                            diagram catresius
                                                            himpunan pasangan berurutan

                                                      Langkah 2: Bertanya (Questioning)
                                                   1.  Guru  masih  melanjutkan  penjelasan  mengenai  materi

                                                      fungsi


                                                   2.  Guru  memberikan  sedikit  informasi  tambahan  atau
                                                      memberikan  pertanyaan  yang  menstimulus  peserta

                                                      didik,  sumber  apa  saja  yang  dibutuhkan,  bagaimana
                                                      cara penyelesaiannya (Diferensiasi Proses) (Bergotong

                                                      Royong) berupa contoh fungsi.


                                                   3.  sumber  apa  saja  yang  dibutuhkan,  bagaimana  cara
                                                      penyelesaiannya  (Diferensiasi  Proses)  (Bergotong

                                                      Royong) berupa contoh fungsi

                                                   4.  Guru bertanya dan memberikan soal kuis dan meminta

                                                      siswa  untuk  mengerjakannya  Di  antara  relasi  yang

                                                      disajikan  pada  diagram  panah  berikut  manakah  yang
                                                      merupakan fungsi? Berilah alasannya!
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71