Page 78 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 OKTOBER 2019
P. 78
Title PEMBANGUNAN KETENAGAKERJAAN JATENG TERBAIK NASIONAL 2019
Media Name gatra.com
Pub. Date 14 Oktober 2019
https://www.gatra.com/detail/news/450774/ekonomi/pembangunan-ketenagak erjaan-
Page/URL
jateng-terbaik-nasional-2019-
Media Type Pers Online
Sentiment Positive
Indeks Pembangunan Ketenagakerjaan (IPK) Jawa Tengah tercatat sebesar 65,71
paling tinggi dibandingkan provinsi lain se-Indonesia.
Provinsi Jawa Tengah mengungguli Provinsi Jawa Timur dengan IPK sebesar 64,74
dan Sulawesi Selatan sebagai terbaik ketiga dengan IPK sebesar 64,73.
Atas pencapaian IPK tersebut, Kementerian Ketenagakerjaan menetapkan Jawa
Tengah sebagai provinsi terbaik dalam pembangunan ketenagakerjaan tahun 2019.
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo menyatakan pihaknya memberikan apresiasi
kepada jajaran Pemprov Jateng, Dinas Tenaga Kerja (Disnaker), organisasi serikat
pekerja, pengusaha, dan para buruh yang turut andil menaikkan IPK Jateng menjadi
lebih baik.
Penilaian IPK meliputi enam indikator utama yakni perencanaan tenaga kerja,
Page 77 of 116.

