Page 150 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 30 ApRIL 2019
P. 150

"Misal di Bekasi, sama juga. Intinya semua Polres menyiapkan kegitan sosial yang
               sifatnya antara buruh dan masyarakat berkolaborasi dan dari setiap Polres sudah
               menyiapkan pengamananya di sana," ucap Argo menambahkan.

               Setiap tanggal 1 Mei, hampir bisa dipastikan ribuan hingga puluhan ribu buruh
               menggelar aksi damai menyuarakan peningkatan standar kehidupan pekerja.

               Hingga saat ini, sudah ada beberapa serikat buruh yang menyatakan rencananya
               untuk aksi damai dengan membawa berpuluh ribu massa seperti KASBI, KSBSI,
               KPBI dan juga KSPI.

               Pewarta: Ricky Prayoga Editor: Taufik Ridwan COPYRIGHT (c)2019 .


































































                                                      Page 149 of 159.
   145   146   147   148   149   150   151   152   153   154   155