Page 3 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 4 SEPTEMBER 2020
P. 3
Judul KRPI Minta RUU Cipta Kerja Prioritaskan Kepentingan Nasional
Nama Media Ekonomi Neraca
Newstrend Omnibus Law
Halaman/URL Pg6
Jurnalis NERACA
Tanggal 2020-09-04 06:35:00
Ukuran 179x62mmk
Warna Hitam/Putih
AD Value Rp 3.580.000
News Value Rp 10.740.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Timboel Siregar (juru bicara KRPI) Atas pertimbangan tersebut, KRPI
merekomendasikan untuk mempertahankan pasal-pasal di UU Ketenagakerjaan yang diusulkan
dihapus oleh Pemerintah dalam RUU Cipta Kerja, Menerima usulan Pemerintah tanpa atau
dengan perubahan redaksional dan Pasal yang diusulkan perubahan baik dengan penghapusan
maupun penambahan redaksional kalimat
Ringkasan
Konfederasi Rakyat Pekerja Indonesia (KRPI) merekomendasikan draft sandingan omnibus law
Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja untuk memprioritaskan kepentingan nasional
agar tercapainya keadilan sosial bagi seluruh pekerja dan rakyat Indonesia. Di dalam RUU Cipta
Kerja pemerintah mengusulan penghapusan (30 pasal), pengubahan (30 pasal) dan sisipan (15
pasal) dalam UU Ketenagakerjaan. Pasal-pasal tersebut terkait aturan hukum tentang Tenaga
Kerja Asing (TKA); Upah, Jaminan Sosial, Hubungan Kerja, Pesangon; dan denda.
KRPI MINTA RUU CIPTA KERJA PRIORITASKAN KEPENTINGAN NASIONAL
Konfederasi Rakyat Pekerja Indonesia (KRPI) merekomendasikan draft sandingan omnibus law
Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja untuk memprioritaskan kepentingan nasional
agar tercapainya keadilan sosial bagi seluruh pekerja dan rakyat Indonesia.
Di dalam RUU Cipta Kerja pemerintah mengusulan penghapusan (30 pasal), pengubahan (30
pasal) dan sisipan (15 pasal) dalam UU Ketenagakerjaan. Pasal-pasal tersebut terkait aturan
hukum tentang Tenaga Kerja Asing (TKA); Upah, Jaminan Sosial, Hubungan Kerja, Pesangon;
dan denda.
Berdasarkan fakta penghapusan dan pengubahan pasal-pasal UU Ketenagakerjaan di dalam RUU
Cipta Kerja, KRPI menyatakan sikap dengan pertimbangan pertama, amanat alinea ke empat
Pembukaan UUD 1945 yakni melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah
Indonesia, memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut
2