Page 108 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 FEBRUARI 2020
P. 108
Pembukaan PBK, peresmian kantor pejabat pengelola informasi dan dokumentasi
(PPID) dan peresmian asrama BLK Kendari, dihadiri diantaranya oleh Karo Humas
Kemnaker Soes Hindharno; Sesditjen Binalattas Surya Lukita; Kepala BLK Kendari La
Ode Haji Polondu dan Forkomimda Sultra.
Mewakili Gubernur Sultra, Asisten I Pemprov Sultra Saemu Alwi meyakini BLK
Kendari telah berperan besar mencetak tenaga-tenaga kerja terampil dan siap pakai
karena dibekali ketrampilan sehingga mudah terserap bursa pasar kerja lokal
maupun internasional.
"Alumni BLK Kendari juga mampu menciptakan lapangan kerja sendiri sehingga
telah secara langsung berkontribusi dalam mengurangi angka pengangguran di
daerah ini," katanya.
(*).
Page 107 of 124.

